Sebanyak 23 orang dosen UNS memenangkan hibah penelitian kompetitif Strategi Nasional Batch II yang baru diumumkan akhir Juli 2009. Proposal yang lolos terdiri dari tema Energi Terbarukan (4 judul), Gizi dan Penyakit Tropis (1 judul), Infrastruktur, Transportasi dan industri Pertahanan (1 judul),  Integrasi Bangsa dan Harmoni Sosial (2 judul), KetahananRead More →

LPPM-UNS akan menyelenggarakan pelatihan penulisan proposal P3M bagi dosen-dosen baru di lingkungan Universitas Sebelas Maret pada tanggal 01 s.d. 07 Juli 2009. Tujuan dari pelatihan ini adalah memberikan pembekalan dalam hal penulisan proposal penelitian dan pengabdian kepada masyarakat kepada para tenaga pengajar baru di lingkungan Universitas Sebelas Maret dan mendorongRead More →

Sehubungan dengan telah diumumkannya hasil penelitian dan pengabdian kompetitif dana DIPA LPPM-UNS TA. 2009, bersama ini kami mengundang kepada Bapak/Ibu peneliti dan pengabdi yang dinyatakan LOLOS SELEKSI besok pada: Hari, tanggal : Selasa, 30 Juni 2009 Pukul : 09.00 WIB Tempat : Ruang Sidang I LPPM-UNS Keperluan : Penandatanganan KontrakRead More →

Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (PPM) terus diupayakan peningkatannya oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Sebelas Maret (LPPM UNS) terutama program-program Pengabdian kepada Masyarakat. Menurut ketua LPPM UNS, Prof. Dr. Sunardi, MSc,”Kenaikan Pengabdian yang dilakukan oleh inventor di lingkungan LPPM UNS setiap tahunnya hanya 1% baik yang didanaiRead More →

Dalam kurun waktu tiga tahun terakhir (2006 – 2008) Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (PPM) yang telah dilakukan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Sebelas Maret (LPPM UNS) khususnya dari DP2M Ditjen Dikti terus mengalami progresifitas. Pada tahun 2006 total dana PPM Dikti yang diraih sebesar 3,8 milyar rupiah,Read More →

Seiring dengan upaya pemantapan Universitas Sebelas Maret sebagai Badan Hukum Milik Negara (BHMN), Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) pun turut berbenah diri. Sebagai ujung tombak dalam pempublikasian hasil-hasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat luas kini telah melakukan berbagai ‘action’ baik yang berkaitan dengan penelitian, pengabdian maupun pemberian pelayananRead More →

Selasa, 2 Juni 2009 Pusat Pengkajian Kebijakan Daerah dan Kelembagaan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Sebelas Maret (P2KDK LPPM UNS) menyelenggarakan workshop lanjutan mengenai Policy Study dalam Upaya Peningkatan Kesejahteraan bagi lanjut Usia (Lansia) yang bertempat di The Sunan Hotel, Solo. Menurut Kepala P2KDK LPPM UNS, Tuhana, SH,Read More →